Jumat, 30 Desember 2016

Consorsium

Hati memang perlu diajak berunding.
Mendinginkan amarah, menghibur yang dilukai, yang tersipu, yang bergembira.

Hati memang sumber tingkah laku.
yang menggerakkan hati dan langkah.

Hati memang kekuatan
yang mengajak bangkit ketika terduduk.


 Image result for hati yang kuat

Selasa, 06 Desember 2016

Sejawat

Jadi gini, Allah kasih saya kesempatan untuk berjumpa, mengenal dan berinteraksi dengan beragam orang dari beragam suku.
Hal yang saya petik dari mereka salah satunya  adalah tentang karakter.
Tangguh atau nggaknya.
Mostly ya, saya ditemukan dengan orang yang jauh lebih senior.
Dan saya senang karena bisa belajar banyak dari mereka.

Ada yang memiliki karakter kuat dan mendominasi.
Ada yang memiliki karakter pengamat.

Dari mereka saya memetik beberapa yang bermanfaat.

Dan sekarang saya berinteraksi dengan orang beda kewarganegaraan.
Shock?
Yep!

Ritme kerja, cara beliau kasih suggest, cara Beliau muji dan cara marah.
Bikin saya kaget pastinya.

Tapi saya lihat, beliau ini tempat belajar yang baik.
Beneran deh, Allah itu kasih kita tempat sesuai dengan kebutuhan.
Sistematika seorang marketer dan calon manager benar-benar dilatih.
Pait? Ngga terlalu, tap gini lho.
Prinsip belajar itu makin pait, makin manis hasil yang dipetik.
Insya Allah.

Saya kasih tau ke beliau.
I wanna grow up, so please just give me some critism or suggestion.
I need that.

Beliau kasih tau begini, to reach the target.
You have to know where are you, not who you are.
Cause if you know where you are, you prepare your self.
Know what the condition and know what you should do.

Beda ya! ini kali pertama orang sharing kesaya begini kasusnya.
Again beliau bilang, just please take your own time.
Kaya saya sibuk  bangettttt gitu.
Semoga bermanfaat.

Jakarta Ba'da Maghrib.